Belajar Jadi Blogger Sukses


Diberdayakan oleh Blogger.

Rabu, 16 Oktober 2019

Cara Membuat Wap Safelink di Xtgem.com

| Rabu, 16 Oktober 2019

Caraku Blog - Apa kabar sahabat Caraku Blog bagaimana kabar kalian semoga kalian baik - baik saja, Oke kali ini saya akan membagikan Tutorial Cara Membuat Wap Safelink di Xtgem.com.

Apa itu wap safelink?

Wap Safelink adalah sebuah situs wap yang berfungsi untuk mendeteksi url/link yang di tuju aman atau tidak dari berbagai macam virus atau malware. Wap Safelink juga sering kali di gunakan untuk mencari uang receh di internet dengan cara memasukan iklan di wap safelink tersebut, Biasanya wap safelink lebih sering di gunakan untuk wap download.

Bagaimana apakah kalian tertarik untuk membuat wap safelink agar bisa mendapatkan penghasilan lebih?

Jika Iya Ikuti Langkah membuat Wap Safelink di bawah ini.

1. Masuk ke akun Xtgem.com kalian


2. Pilih Wap yang akan di jadikan wap safelink


3. Klik code editor


4. Nanti akan muncul textarea seperti di bawah ini




5. Salin kode html yang ada di textarea di bawah ini


6. Lalu paste kan kode yang sudah di salin tadi di textarea kemudian klik save



Mungkin cukup sekian untuk artikel kali ini semoga artikel kali ini bermanfaat untuk kalian semua  jika ada hal yang ingin di sampaikan silahkan hubungi kami lewat halaman Contact.

Terima kasih telah membaca artikel Cara Membuat Wap Safelink di Xtgem.com, Semoga artikel kali ini memberikan manfaat untuk kalian semua.

Related Posts

2 komentar: